Rumah Hallowen Bandung
Halo Traveller!! bandung kini punya tempat wisata yang unik dan instagram-able lain dari pada yang biasa, jika anda sudah biasa mendengar bandung dengan keindahan alamnya, herritage juga seni dengan segala kebudayaannya mungkin itu sudah biasa anda dengar. Tapi kini bandung punya satu lokasi tempat wisata yang bertema cukup menyeramkan yaitu Rumah Halloween Bandung dengan konsep unik lain dari pada biasanya dan instagram-able anda akan di buat penasaran dengan tempat wisata satu ini, apa saja keunikan serta keseruannya? mari kita simak lebih lanjut.
Alamat
Rumah hallowen berlamat di Jalan Raya Lembang No.234, Gudang kahuripan, Lembang, Kabupaten Bandung Barat, Jawa Barat 40391. lokasi wisata rumah hallowen sangat dekat dengan tempat wisata Gung tangkuban perahu, Floating market dan Cikole karena masih di kawasan Lembang.
Rumah hallowen disini merupakan Tempat wisata bertema hallowen pertama di indonesia dengan hanya 1 tiket masuk anda dapat mencoba adrenalin untuk berfoto bersama icon hantu atau monster yang biasa berada di film2. Disini anda juga di sediakan kostum hallowen yang seram dan beragam jadi anda dapat memilih kostum yang anda mau sesuai selera. banyak spot unik untuk menjadi tempat selfi anda.
Harga Tiket Masuk
|Harga tiket masuk untuk Dewasa : Rp 50.000 / orang dan untuk anak anak : Rp 30.000 / orang,
Tempat Wisata Istagram-able
Tempat wisata yang instagram-able di bandung adalah : Rabbit town, Floating market, Upside down, Amazing Art World, The Lodge Maribaya, glamping lakeside dll
Paket Tour Rumah Halloween Bandung
Jika anda ingin wisata di rumah halloween tapi tidak mau di ribetkan dengan transport, tempat makan, pengaturan tiket dll caranya gampang banget ambil paket liburan murah dari pakarholiday travel agar wisata anda lebih menyenangkan. Berikut rincian susunan acara Paket Tour Murah Rumah Hallowen Bandung : Day 1 : 08.00 penjemputan peserta dari lokasi yang sudah di tentukan di bandung ( stasiun/airport/Hotel ) 10.00 Tiba di tempat wisata rumah halloween dan mulai berwisata 12.00 Makan siang @ Local resto ( Optional ) 13.00 Wisata Taman Bunga Begonia 14.00 Tahu susu lembang 17.00 Oleh Oleh Kartikasari Dago / singgah cihampelas ( Optional ) 18.00 Oleh Oleh Batagor Kingley 19.00 Drop peserta kembali ( stasiun/Hotel/AIrport )
Harga Group Minimal 30 pax Rp 250.000/ Orang
Include : Transport sesuai kapasitas Transport all in ( Mobil, supir, BBM, Tol, Parkir, Makan supir ) Tiket masuk Tempat wisata Rumah Hallowen Tiket masuk Tempat wisata Taman bunga begonia Makan siang 1x @ Local resto Snack 1x Free Banner Free Dokumentas Free Souvenir dari pakarholiday
Exclude : Keperluan Pribadi Tiket di luar program Tips Hotel
Paket Tour Murah Rumah Hallowen Bandung sangat cocok untuk acara trip wisata keluarga besar atau pun acara reuni anda dapat merasakan suasana berbeda dari tempat wisata rumah hallowen ini, jadikan Destinasi wisata Favorit anda dan rasakan sensasi liburan yang berbeda bersama orang orang yang anda cintai. Happy Holiday!
Info Paket Wisata Bandung Dan Rental Transport Di Bandung :
Pakarholiday Travel Merupakan salah satau anak Perusahaan dari PT. Pakar Internusa Travelindo yang mana kami telah memiliki Surat Perusahaan yang lengkap agar anda para Pelanggan dapat menikmati pelayanan kami dengan rasa aman dan nyaman.
Pakarholiday Travel sapat memberikan info lokasi wisata terbaru di Bandung kami juga Pakarholiday Travel dapat melayani berbagai pelayanan Paket wisata Bandung serta jasa sewa kendaraan Pariwisata untuk berbagai keperluan adapayn jenis paket wisata Bandung dan paket lainnya yang kami berikan sebagai berikut :
- Paket WIsata Bandung fullday
- Paket Wisata Bandung 2 hari 1 malam
- Paket WIsata Bandung 3 hari 2 malam
- Paket WIsata Bandung 4 hari 3 malam
- Paket Wisata Jogja 3 hari 2 malam
- Paket Tour Fullday Dufan
- Paket Tour Murah Medan 3 hari 2 malam
- Paket Tour Bali 3 hari 2 malam
- Paket Tour Lombok 3 hari 1 malam
Pelayanan Wisata lainnya yang dapat kami berikan adalah jasa sewa Transport, dimana kami telah di dukung oleh Unit Bus Pariwisata Milik Perusahaan Pakar Holiday Resmi, dan juga di dukung oleh berbagai partner PO Bus yang ada di Bandung.
Tersedia juga mulai dari avanza hingga Bus pariwisata, fasilitas lengkap, berbagai pilihan, dan dapat di gunakan untuk berbagai acara. Tidak harus dalam kepentingan wisata saja, tetapi juga dapat di gunakan untuk keperluan acara perusahaan, Keluarga dll.
Berikut rincian pelayanan transport yang akami berikan:
- Sewa avanza Bandung
- Elf Murah Bandung
- Mobil Murah Bandung
- Elf Shuttle Airport Bandung
- Bus Pariwisata Bandung
- Sewa Elf short 12 seat Bandung
- Sewa Elf long 19 seat Bandung
- Sewa Bus Medium Micro 31 /35 seat Bandung
- Sewa Big bus Pariwisata 47/59 seat Bandung
Silahkan untuk reservasi dapat menghubungi :
Pakar Holiday
Fast Response Package Tour
Silahkan klik link pesan untuk order lebih lanjut.